Dark/Light Mode

Bantu Warga Terdampak Corona

RAB Dan Yayasan Ibnu Sina Salurkan Bantuan 2000 Paket Sembako Di Jakarta

Selasa, 5 Mei 2020 16:32 WIB
Relawan Anak Bangsa (RAB) bersama Yayasan Ibnu Sina Peduli melalui Tim Baksos Hands For Help (HFH), menyerahkan bantuan 2000 paket sembako secara serentak di 4 lokasi di Jakarta.
Relawan Anak Bangsa (RAB) bersama Yayasan Ibnu Sina Peduli melalui Tim Baksos Hands For Help (HFH), menyerahkan bantuan 2000 paket sembako secara serentak di 4 lokasi di Jakarta.

 Sebelumnya 
Melina juga menegaskan melalui kegiatan kolaborasi ini, Tim Baksos HFH dan RAB akan terus terlibat  aktif membantu pemerintah, baik dalam program penanganan dan pencegahan wabah Covid-19, maupun membantu mendistribusikan bahan makanan kepada masyarakat semaksimal mungkin selama pandemi Covid-19.

Baca juga : KPP Dirikan Rumah Ekonomi Rakyat, Jual Sembako Murah

"Kami akan terus mendukung secara aktif dan membantu pemerintah dalam hal penanganan Covid-19 ini," tegasnya.

Baca juga : Bantu Masyarakat, KAI Salurkan 10 Ribu Paket Sembako

Secara khusus Melina mengucapkan terima kasih dan apresiasi kepada Garibaldi Thohir yang merupakan  inisiator berdirinya Relawan Anak Bangsa (RAB), serta PT Adaro Energy Tbk, Wahana Artha Group dan para Donatur lainnya yang telah berkomitmen untuk berperan aktif mendukung pemerintah dalam memerangi pandemi Covid-19.
 Selanjutnya 

Update berita dan artikel RM.ID menarik lainnya di Google News

Dapatkan juga update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari RM.id. Mari bergabung di Grup Telegram "Rakyat Merdeka News Update", caranya klik link https://t.me/officialrakyatmerdeka kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.