Kantornya Digeledah KPK, Risma Bersyukur
Seorang pejabat biasanya akan waswas ketika kantornya digeledah KPK. Namun, Menteri Sosial Tri Rismaharini justru sebaliknya. Politisi PDIP ini bersyukur dengan penggeledahan tersebut.
Sejumlah penyidik KPK menyambuangi Kementerian Sosia
Kamis, 25 Mei 2023 08:14 WIB